Sebuah pendidikan filsafat yang terbaik di Indonesia salah satunya Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara. Universitas ini merupakan universitas terbaik yang ada di Jakarta terutama dalam prestasi filsafat. Telat di Cempaka Putih Indah 100A, Jembatan Serong, Rawasari, universitas ini memiliki banyak sekali mahasiswa yang berprestasi.
Program Studi yang disediakan universitas ini juga tidak hanya untuk S1 saja, namun tersedia juga Stata 2 dan juga 3. Sebuah akademik yang berada di ibu kota ini membuka kesempatan bagi para petisi akademik untuk lebih menggali bagaimana sebuah filsafat terlebih kontemporer dengan bentuk irama yang terbilang fleksibel. Nah, untuk lebih lengkapnya simak ulasan berikut ini!
Sekilas Tentang Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara
Tepat setelah seorang filsuf pendidikan meninggal “Driyarkara”, para rekan beliau melakukan perintisan sekolah tinggi filsafat yang merekam jejak seorang filsuf tersebut. Beliau mendambakan sebuah institut filsafat yang ada di Indonesia dilakukan secara terbuka dan juga untuk umum. Tidak hanya itu, institut tersebut diharapkan bisa berdiri sendiri dan juga menjadikan seorang dosen untuk bisa lebih memantapkan dalam ranah filsafat.
Adanya hal tersebut menjadikan pada tahun 1969 menjadikan Dies Natalis pertama Sekolah Tinggi impian ini. Alasan terdapat sebuah nama Driyarkara dikarenakan untuk mengungkapkan bagaimana keterlibatan cita-cita dari Prof. Driyarkara ketika masih hidup dalam mengembangkan pendidikan filsafat tersebut.
Program Studi Yang Dimilikinya
Meskipun pada ranah utamanya universitas ini merupakan studi filsafat, namun ada beberapa program studi lain yang juga dimilikinya. Adapun beberapa prodi yang disediakan di univ Driyarkara ini antara lain:
1. Ilmu Filsafat Untuk Jenjang S1
Untuk prodi yang satu ini mempelajari mengenai bagaimana dasar sebuah filsafat dan juga masalah yang ada didalamnya. Meskipun dasar, namun ilmu yang diajarkan terbilang sangat mendalam. Masalah yang berhubungan dalam filsafat ini berhubungan dengan ilmu manusia dan juga sosial di Indonesia.
2. Ilmu Teologi
Jika ilmu filsafat merupakan dasar, namun jika mempelajari mengenai ilmu teologi ini akan mengulas tentang sebuah masalah aktual yang berhubungan dengan sejarah dan juga perkembangan teologi. Tentunya ilmu filsafat dan juga keterkaitan dengan manusia tidak lepas dari pendidikan yang diajarkan.
3. Magister Untuk Ilmu Filsafat
Di universitas ini, tidak hanya untuk S1 saja, namun juga tersedia untuk mereka yang hendak menempuh studi S2. Hal ini menjadikan ilmu yang digali lebih mendalam lagi sehingga akan menghasilkan seorang filsuf yang mahir dalam pendidikan
4. Doktor Ilmu Filsafat
Tidak hanya berhenti di Magister saja, universitas ini juga menyediakan S3 atau Doktor Ilmu Filsafat sehingga benar-benar mencetus sebuah karya baru dengan segala pemikiran yang baru dan terarah. Untuk akreditasi S3 yang dimiliki juga terbilang sangat bagus karena mampu meraih nilai A.
5. Adanya Extension Course
Sebuah ruang berkarya untuk mendalami bagaimana sebuah aktual bangsa dapat digali dalam ajang yang satu ini. Setiap mahasiswa yang terdaftar dalam universitas wajib untuk melakukan extension course ini. Hal tersebut bertujuan agar mampu melakukan pemikiran dan juga menyelesaikan semua persoalan yang ada di masyarakat dengan berbagai aktual yang ada. Pendalaman secara maksimal akan menghasilkan pemikiran baru dalam dunia filsafat.
Mendaftarkan diri di Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara menjadi salah satu pilihan ketika hendak memaksimalkan ilmu filsafat yang ada. Dengan berbagai persoalan yang ada di Indonesia akan dibahas secara tuntas dan juga mendalam dalam ranah filsafat.